Download Video Dari Youtube Menggunakan Linux

Banyak temen-temen yang bertanya, tentang bagaimana sih caranya download video lewat dari youtube. Mungkin dari kita sudah banyak yang tahu, yaitu menggunakan website : keepvid.com, tapi ketika muncul pesan error terhadap java. Mungkin sebagian teman akan malas, dan memikir hal itu terlau ribet untuk diselesaikan. Saya coba mengangkat dengan alternatif yang lain yaitu menggunakan ClibGrab. 


Saya sendiri merasakan kemudahan dan kepraktisan ketika menggunakan software ini. Langsung saja pada cara instalasi :

1. Buka terimal dan jalankan perintah di bawah ini
sudo gedit /etc/apt/sources.list.d/clipgrab.list
2. kemudiaan kopikan text di bawah ini di line paling bawah
deb http://ppa.launchpad.net/clipgrab-team/ppa/ubuntu precise main
deb-src http://ppa.launchpad.net/clipgrab-team/ppa/ubuntu precise main
3.  Yang terakhir,  setelah proses kedua selesai.  Jalan perintah dibawah ini di dalam Terminal
sudo apt-get update && sudo apt-get install clipgrab 
4.  ketikkan clipgrab di Terminal / execute via interface

sumber diambil dari : http://askubuntu.com/questions/191589/how-do-i-install-clipgrab


Kalau pengen nanya,ngasih saran, atau pengen share. bisa hubungi saya di :
email : mqumaster@gmail.com 
facebook : www.facebook.com/muhammad.qori.untiarasani 
twitter : @muhqori_u